Select Page

Lowongan Kerja Admin Retail Sales, Mekanik/ Sales Retail – Polygon Bikes

Lowongan Kerja Admin Retail Sales, Mekanik Sales Retail - Polygon Bikes

Polygon Bikes adalah industri sepeda global dan mengembangkan, memproduksi, dan memasarkan sepeda di seluruh dunia.Jika Anda ingin bekerja di lingkungan yang muda, kreatif, dan multi bahasa yang hidup sesuai dengan gaya hidup dan semangat Polygon.

.

Admin Retail Sales

Job Description

  • Mengontrol, memastikan, dan melakukan proses administrasi penjualan, penerimaan dan pengeluaran barang,  serta penggunaan/pengeluaran uang kas di toko sesuai SOP (Standar Operasional Prosedur)
  • Melakukan seluruh proses transaksi penjualan sesuai SOP (Standar Operasional Prosedur) dan memperbarui  harga
  • Melakukan Stock Opname (SO) sesuai dengan jadwal 

Requirements

  • Wanita, usia max. 25 tahun 
  • Pendidikan min. SMU/SMK/DIPLOMA (D1/D2/D3)
  • Memiliki pengalaman kerja di bidang retail min. 1 Tahun (Terbuka untuk Fresh Graduates)
  • Memiliki kemampuan mengoperasikan komputer (Internet/E-mail/Excel dasar) dan aktif dalam media sosial
  • Memiliki Selling Skill yang baik
  • Memiliki penampilan menarik, rapi, sporty (Min. tinggi badan wanita : 158 cm)
  • Menyukai olahraga sepeda
  • Jujur, disiplin, bertanggung jawab, menyukai kerja dalam tim dan dalam sistem shift
  • Lokasi:
    • Jawa Barat (Jabodetabek, Bandung, Tasikmalaya)
    • Jawa Timur (Surabaya, Sidoarjo, Malang, Madiun, Jember, Kediri)
    • Jawa Tengah (Solo, Salatiga, Semarang, Kudus)
    • Daerah Istimewa Yogyakarta
    • Sumatera (Medan, Palembang, Pekanbaru)
    • Kalimantan (Samarinda, Banjarmasin, Balikpapan)
    • Sulawesi (Makassar)

Untuk melamar posisi Admin Retail Sales, silahkan masuk ke sini.

.

Mekanik/ Sales Retail

Job Description

  • Melakukan perakitan dan pengecekan sepeda yang akan ditampilkan maupun yang akan dibeli oleh customer 
  • Memastikan sepeda yang diservis dalam kondisi siap pakai sesuai dengan ketentuan
  • Mengontrol dan memastikan kelengkapan peralatan di area kerja 

Requirements

  • Pria, usia max. 25 Tahun
  • Pendidikan min. SMU/SMK/DIPLOMA (D1/D2/D3)
  • Memiliki pengalaman kerja di bidang retail min. 1 tahun (Terbuka untuk Fresh Graduates)
  • Memiliki kemampuan mengoperasikan komputer
  • Menyukai olahraga sepeda dan bersedia belajar sepeda secara teknis
  • Memiliki penampilan menarik, rapi, sporty (Min. tinggi badan pria : 165 cm)
  • Diutamakan memiliki SIM A dan mampu mengendarai kendaraan roda 2 dan 4
  • Jujur, disiplin, bertanggung jawab, menyukai kerja dalam tim dan bekerja dalam shift
  • Lokasi:
    • Jawa Barat (Jabodetabek, Bandung, Tasikmalaya)
    • Jawa Timur (Surabaya, Sidoarjo, Malang, Madiun, Jember, Kediri)
    • Jawa Tengah (Solo, Salatiga, Semarang, Kudus)
    • Daerah Istimewa Yogyakarta
    • Sumatera (Medan, Palembang, Pekanbaru)
    • Kalimantan (Samarinda, Banjarmasin, Balikpapan)
    • Sulawesi (Makassar)

Untuk melamar posisi Mekanik/ Sales Retail, silahkan masuk ke sini.

Dapatkan Info Lebih Cepat!

Bergabunglah dengan Instagram kami untuk mendapatkan info loker lebih cepat.

Ingat, siapa cepat dia dapat. Jika kamu lambat, pesaingmu yang akan menyambar pekerjaannya.

Instagram

Instagram Cepet Dapet Kerja

Join Our Instagram