Lowongan Kerja Occupational Health & Ind Hyginie Superintendent – PT. Solusi Bangun Indonesia

PT Solusi Bangun Indonesia Tbk adalah sebuah perusahaan publik Indonesia dimana mayoritas sahamnya (80,65%) dimiliki dan dikelola oleh PT Semen Indonesia Industri Bangunan (SIIB) – bagian dari Semen Indonesia Group, produsen semen terbesar di Indonesia dan Asia Tenggara dengan total kapasitas produksi 45 juta ton semen per tahun.
.
Occupational Health & Ind Hyginie Superintendent
Deskripsi Pekerjaan
- Bertanggung jawab untuk koordinasi dan mengelola implementasi occupational health and industrial hygiene system di pabrik dan premisnya
- Memastikan pencapaian target melalui program yang berkelanjutan
- Menjadi contoh baik dengan cara terlihat secara konsisten menjalani nilai-nilai OHS
- Memahami dan mengikuti Kode Etik Usaha dan semua kebijakan Perusahaan/Group dengan mengikuti/menyelesaikan pelatihan kepatuhan yang diwajibkan
Kualifikasi
- Memiliki gelar kedokteran dengan minimum Sarjana S1 Kedokteran dan menjalani pendidikan profesi dokter
- Memiliki pengalaman minimal 4 tahun di perusahaan manufaktur lebih disukai operasional pabrik semen
- Memiliki sertifikasi Hiperkes
- Memiliki sertifikasi HIMU
- Memiliki sertifikasi ACLS, ATLS
Untuk melamar posisi Occupational Health & Ind Hyginie Superintendent, silahkan masuk ke sini.